Sabtu, Mei 19, 2007

Binatang dengan kekuatan Superman


Stamina terbang jarak jauh
Burung Kutub : Mereka mempunyai stamina yang lebih. Burung-burung itu terbang dari kutub utara menuju ke antartika untuk mencari makan selama musim panas-12.000 Mil (19.300 Km). I Belive I Can Fly... By R Kelly


Tenaga yang paling kuat
Gajah : Terbungkus dengan ratusan otot, belalai gajah mampu mengangkat beban +/- 270 Kg, menurut para ahli di University of Michigan Museum of Zoology. Karena kekuatannya tersebut, maka gajah Afrika dan Asia dilatih untuk membawa beban, Alat transportasi, dan perang. Jadi Inget Samson Neech


Tercepat di darat
Cheetah / macan tutul : Dengan kecepatan 105Km/jam menjadikan cheetah sebagai juara dalam urusan kecepatan. Tapi..... ada tapi-nya neech, Cheetah hanyya mampu sprint alias ngebut sejauh 500Km. Hmmm... Sepeda motorku aja mentok 90Km/jam (Supra Fit New). Itulah alasan kenapa ga ada Supra Fit Di Afrika


Tercepat di udara
Elang : "Aku Ingin Terbang tinggi, Seperti Elang..." Seepenggal lyric yang dibawakan Dewa 19 Menggambarkan bahwa elang memamng layak tuk dikagumi. bayangin aja, kecepatan terbangnyabisa sampai 322Km/jam. burung karnivora ini juga mempunyai teknik berburu. Pertama, Menabrak mangsanya, kemudian mencengkram mangsa di aas udara. Lalu mendarat untuk menyantap makanannya.


Tenaga yang paling kuat (lagi)
Kumbang badak : Serangga ini melebihi daripada kekuatan gajah. Kumbang badak mampu mengangkat beban seberat 850 X berat tubuhnya. (Hemmmmmmmm... T_T). tak sebanding dengan ukuran tubuhnya memang. Dibandingkan dengan gajah yang hanya mampu mengangkat 4 X beban tubuh mereka.

Hmmm.... jadi tau neech..

0 Comments:

Catat Ulasan

<< Home